Demontrasi Di Depan Polres Jeneponto, Koalisi Pemuda Peduli Lingkungan Mengusut Tambang Ilegal

- Editorial Team

Jumat, 31 Maret 2023 - 23:39 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Demontrasi Depan Polres Jeneponto, Terkait Tambang Ilgeal Oleh Pemuda Peduli Lingkungan / Orbitimes.com

Demontrasi Depan Polres Jeneponto, Terkait Tambang Ilgeal Oleh Pemuda Peduli Lingkungan / Orbitimes.com

Makassar, Orbitimes.com – Sejumlah pemuda dan mahasiswa kembali menggeruduk POLRES Kab. Jeneponto terkait kasus tambang galian C yang di duga ilegal.

Sekitar 50 pemuda dan mahasiswa mengatas namakan KOALISI PEMUDA PEDULI LINGKUNGAN yang membentangkan spanduk bertuliskan KAPOLRES JENEPONTO GAGAL TOTAL MENGUSUT TUNTAS TAMBANG GALIAN C YANG DI DUGA ILEGAL dan COPOT KASAT RESKRIM SERTA KANIT TIPIDTER POLRES JENEPONTO.

Berdasarkan hasil investigasi dan laporan masyarakat yang kami himpun terkait aktivitas tambang galian c yang di duga kuat tidak mengantongi izin operasional sesuai dengan UU No.3 tahun 2020 tentang MINERBAd dalam BAB XI A disebut SIPB (surat izin pertambangan batuan) atas perubahan UU No. 4 tahun 2009 tentang pertambangan MINERBA dan UU No. 32 tahun 2009 tentang perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup.

Adapun pemberian izin lainnya yakni, surat izin pertambangan batuan (SIPB), izin pertambangan rakyat (IPR), izin pengangkutan dan penjualan untuk komoditas mineral bukan logam, izin pengangkutan dan penjualan untuk komoditas mineral bukan logam jenis tertentu, kemudian izin pengangkutan dan penjualan untuk komoditas batuan, izin usaha jasa pertambangan (IUJP) untuk satu daerah provinsi.

Lebih ironisnya beberapa bulan yang lalu pihak polres Jeneponto telah melakukan penyegelan di beberapa tambang galian C namun tidak lama kemudian tambang yang di segel sudah kembali beroperasi, apa dasar dari pengusaha tambang sehingga berani melukan aktivitas penambangan kembali, ucap jenderal lapangan dalam orasinya.

Aksi yang kami lakukan hari ini adalah aksi prakondisi, kami akan kembali melakukan konsolidasi akbar dan mengundang beberapa lembaga di kabupaten Jeneponto untuk melakukan gerakan berskala besar “sambungnya”.

Adapun beberapa lokasi tambang yang kami duga ilegal adalah, kecamatan bangakala, kecamatan binamu, kecamatan turatea, kecamatan bangkala barat, kecamatan arungkeke, kecamatan kelapa, kecamatan Rumbia, kecamatan bontoramba.

 

Obititmes.com

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Ketua Pemuda Muhammadiyah Kabupaten Pinrang mengajak Masyarakat Sulsel agar menjaga kamtibmas pada pilkada 2024
Ketua Nahdlatul Ulama Kabupaten Pinrang mengajak Masyarakat Sulsel agar menjaga kamtibmas pada pilkada 2024
Jamaluddin M Syamsir – Tomy Satria Yulianto resmi mendaftar di KPU Bulukumba
Friksi Yenny Wahid-Cak Imin Berlanjut, Anies Kembali Didesak Deklarasi Bakal Cawapres, PAN-Golkar Merapat ke Prabowo
NasDem dan Anies Klaim Tak Terganggu Koalisi Besar Prabowo
Prabowo Tak Mau Kecewakan Koalisi Gerindra-PAN-PKB-Golkar
Gibran Optimistis Elektabilitas Ganjar Bakal Naik Usai Umumkan Cawapres
Mencuat Isu ‘Jika Sandiaga Tak Cawapres’, Puan Bilang Begini

Berita Terkait

Rabu, 25 Desember 2024 - 21:05 WITA

Jiwa toleransi tinggi, DPC KEMANUSA silaturahmi ke gereja toraja bulukumba

Kamis, 12 September 2024 - 17:07 WITA

Kabid PTKP HmI Cabang Makassar “Copot Kapolda Sulsel”

Senin, 2 September 2024 - 18:12 WITA

FK Undip, Dukung Dekan yang Diberhentikan Kemenkes Terkait dr. Aulia Saat Gelaran Apel

Jumat, 30 Agustus 2024 - 15:43 WITA

HMI Kom. Syari’ah dan Hukum Cagora, Kecam Tindakan Represif Jatanras Polrestabes Makassar Terhadap Kader HMI

Kamis, 29 Agustus 2024 - 22:55 WITA

Jamaluddin M Syamsir – Tomy Satria Yulianto resmi mendaftar di KPU Bulukumba

Kamis, 22 Agustus 2024 - 12:05 WITA

Mahasiswa Pascasarjana Farmasi Makassar Perkenalkan Lontara Pabbura di Konferensi Global Penelitian Herbal di China

Senin, 5 Agustus 2024 - 18:47 WITA

Anti Kritik : Rektor UIN Alauddin Makassar Lebih Memilih Meresmikan Rumah Makan Dari Pada Merespon Demosntasi Mahasiswa.

Senin, 22 Juli 2024 - 17:16 WITA

Aliansi Parlemen Jalanan resmi melaporkan PT. Munandar jagad raya.

Berita Terbaru

Mahasiswa

Kabid PTKP HmI Cabang Makassar “Copot Kapolda Sulsel”

Kamis, 12 Sep 2024 - 17:07 WITA