Jamaluddin M Syamsir – Tomy Satria Yulianto resmi mendaftar di KPU Bulukumba

- Editorial Team

Kamis, 29 Agustus 2024 - 22:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bulukumba, Orbitimes.com – Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati, Jamaluddin M Syamsir – Tomy Satria Yulianto resmi mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bulukumba, Kamis (29/8/2024).

Sebelum mendaftar di KPU Bulukumba, pasangan dengan jargon Jadimi ini menggelar deklarasi di depan Gedung Pinisi, Jl Jendral Sudirman, Kecamatan Ujung Bulu.

Sejumlah Pimpinan Partai berorasi menyatakan dukungannya, mereka diantaranya, Ketua DPD Golkar Muh Nirwan Arifuddin, Ketua DPD Partai NasDem Arum Spink, Ketua Hanura Bulukumba Muh Zabir Ikbal, dan sejumlah pengurus Golkar lainnya seperti Juandy Tandean, Bahtiar Ilham, dan Hamzah Pangki.

Diketahui pasangan ini diusung oleh partai Golkar, Nasdem, Hanura, serta Partai Bulan Bintang (PBB).

Setelah deklarasi, Jamaluddin Syamsir dan Tomy Satria Yulianto, bersama ribuan pendukung dan simpatisan, berjalan kaki menuju kantor KPU Bulukumba.

Di kantor KPU, mereka diterima oleh Ketua KPU Bulukumba Asbar dan para komisioner KPU Bulukumba.

Selain petinggi KPU Bulukumba, petinggi Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Bulukumba juga hadir dalam pendaftaran bakal calon bupati dan wakil bupati Bulukumba untuk periode 2024-2029.

Facebook Comments Box

Editor : Bau Reski

Berita Terkait

FK Undip, Dukung Dekan yang Diberhentikan Kemenkes Terkait dr. Aulia Saat Gelaran Apel
Gepma Nusantara Menolak Pelaksanaan Jambore di Kab. Sinjai yang Diduga Hanya Kepentingan Politik
Penegak hukum tidak bernyali dihadapan PT.Wisan petro energi
Kader Partai PDI-P Menginisiasi perburuan Babi Hutan Di Desa Sangkakala Kec.Kajang Kab. Bulukumba
Oknum polisi terlibat dalam pengedaran narkoba Aliansi masyarakat bersatu angkat bicara
Friksi Yenny Wahid-Cak Imin Berlanjut, Anies Kembali Didesak Deklarasi Bakal Cawapres, PAN-Golkar Merapat ke Prabowo
NasDem dan Anies Klaim Tak Terganggu Koalisi Besar Prabowo
Prabowo Tak Mau Kecewakan Koalisi Gerindra-PAN-PKB-Golkar

Berita Terkait

Kamis, 12 September 2024 - 17:07 WITA

Kabid PTKP HmI Cabang Makassar “Copot Kapolda Sulsel”

Jumat, 30 Agustus 2024 - 18:47 WITA

Gepma Nusantara Menolak Pelaksanaan Jambore di Kab. Sinjai yang Diduga Hanya Kepentingan Politik

Jumat, 30 Agustus 2024 - 15:43 WITA

HMI Kom. Syari’ah dan Hukum Cagora, Kecam Tindakan Represif Jatanras Polrestabes Makassar Terhadap Kader HMI

Senin, 5 Agustus 2024 - 18:47 WITA

Anti Kritik : Rektor UIN Alauddin Makassar Lebih Memilih Meresmikan Rumah Makan Dari Pada Merespon Demosntasi Mahasiswa.

Senin, 22 Juli 2024 - 17:16 WITA

Aliansi Parlemen Jalanan resmi melaporkan PT. Munandar jagad raya.

Jumat, 17 Mei 2024 - 15:12 WITA

Prodi S1 dan S2 Pendidikan Sosiologi UNIMERZ Gelar Kuliah Pakar ‘Revitalisasi Peran Pendidik dalam Konstruksi Merdeka Belajar

Jumat, 10 Mei 2024 - 19:31 WITA

DEMISIONER : MENDESAK POLSEK MANGGALA MENINDAK LANJUTI KASUS PENGEROYOKAN

Kamis, 23 November 2023 - 09:45 WITA

MENGHADIRKAN KAPOLRESTABES, DENTTECH COMMUNITY SUKSES MENYELENGGARAKAN KEGIATAN “DIALOG INTERAKTIF

Berita Terbaru

Mahasiswa

Kabid PTKP HmI Cabang Makassar “Copot Kapolda Sulsel”

Kamis, 12 Sep 2024 - 17:07 WITA